Rindu dalam Firqah


Bismillah,,

Jelaga telah kering,
Asa telah terhenti,
Tak sefasih dulu lidah ini bersenandung,
Tak selincah dulu lidah ini memanja,,
Jika dinding firqah ini tiada bersekat,
Tentulah ada harap!!!
Jika tiada yang menganggap yang satu langit yang satu bumi,
Tentulah ladang dunia akhirat dapat digarap

Duhai sebagian jiwa yang tengah mencari sulbinya ….
Yang terkadang penuh semangat tapi terlampau sering menangis karena ketidaksabarannya …
Yang dihiasi tawa diawal, dan selalu ditutup dengan duka diakhir ceritanya,,
Ironis memang, ketika berharap diri adalah langit namun Qodarnya adalah bumi …
Ishbir ya qalbi!!!

Jika tidak di dunia,,
Berharaplah wahai kekasih Allah …
Bersama dalam syurga tempat damai para Syuhada Cinta …

Special to: TheNorthPriNce
13  Maret 2011

No comments:

Post a Comment